Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2018

SERABI (Senyum Ramadhan Bersama PAMI Jakarta Raya)

Gambar
Sabtu (02/6), Dalam rangka bulan Ramadhan, PAMI Jakarta Raya menggelar acara buka puasa bersama di Yayasan Yatim Piatu dan dhuafa Kubah Rahmatan Jakarta Selatan pada tanggal 2 Juni 2018. Banyak sekali senyum tawa canda bersama anak anak dari yayasan kubah rahmatan di acara tersebut, sangat sesuai dengan tema pada acara buka puasa bersama yaitu, "Senyum Ramadhan Bersama PAMI Jakarta Raya (SERABI)". Dengan di adakannya acara buka puasa bersama di  Yayasan Kubah Rahmatan, membuat para anggota PAMI Jakarta Raya dapat berinteraksi bersama anak anak untuk melakukan penyuluhan dan berbagi pengalaman tentang dunia kesehatan. Tidak hanya itu, banyak sekali kegiatan yang telah dilakukan, yukkk kita simak berikut liputan dari acara buka puasa bersama! Acara dimulai pada pukul 16.00 dengan agenda pertama pembacaan ayat suci Al Qur'an. Lalu di lanjut dengan sambutan sambutan yang di sampaikan oleh ketua pelaksana acara buka p

CBTB dan RAKERDA

Gambar
Haiii semuaaa!!! Apa kabaar? Wahh udah lama juga yaaa ga update, kalian tau nggak? Sekarang PATAYA punya keluarga baru lohhh! Yup! Keluarga PATAYA periode 2018 nihhhh Pada penasaran nggak sama anggota keluarga PATAYA yang baru? Pasti penasaran donggg Ehhh tapitapiii… sebelum kita kenalan sama keluarga baru PATAYA, kalian tau nggak sih kalau tanggal 21 dan 22 April 2018 kemarin, kita abis ngadain CBTB dan RAKER lohhh.. CBTB tuh apa sih? RAKER tuh apa sih? Terus ngapain aja yaahhh? Langsung aja yukkk kita bacaaa! 21 April 2018 So guys, dijelasin sedikit yaaa. CBTB itu adalah singkatan dari Capacity Building Team Building yang bertujuan untuk mempererat kekeluargaan, kebersamaan, dan meningkatkan semangat semua keluarga PATAYA untuk menjalankan proker-proker dalam satu periode kedepan iniii. “terus kegiatannya ngapain aja?” “seru nggak sih?” “ada games nya nggak kak? Atau materi aja?” Well, ini dia kegiatannyaaaa! Jadi, kegiatannya dimulai dengan persiapan